Buana Putri, Stade de Reims, dan Invitasi “4 Besar” Wanita 1984

Stade de Reims (Perancis) berhasil mengalahkan Brugge Cerkelladies (Belgia) 6-0 dalam babak final Invitasi “4 Besar” Wanita di Stadion Utama, Senayan, Jakarta, Minggu, 15 Oktober 1984. Sementara itu, Buana Putri meraih peringkat ke-3 setelah mengalahkan Putri Pagilaran 4-3 melalui adu tendangan penalti di tempat dan pada hari yang sama.

Invitasi “4 Besar” Wanita ini diselenggarakan pada 14-15 Juli 1984 di Stadion Utama, Senayan, Jakarta. Dua tim putri luar negeri diundang yaitu Stade de Reims dan Brugge Cerkelladies untuk melengkapi dua tim putri tanah air: Buana Putri dan Putri Pagilaran.

 

Hasil Pertandingan Invitasi “4 Besar” Wanita di Senayan 1984:

 

Sabtu, 14 Juli 1984:

[Stadion Utama, Senayan, Jakarta Pusat]

Buana Putri vs Stade de Reims 1-3 (Paima Hutabarat 68; Constantin Bernadite 11, Musset Isabelle 25, 67)

Putri Pagilaran vs Brugge Cerkelladies 0-2 (Bultineck Rita 57, Deconinck Annemarie 62)

 

Perebutan Peringkat ke-3 dan ke-4

Minggu, 15 Juli 1984:

[Stadion Utama, Senayan, Jakarta Pusat]

Buana Putri vs Putri Pagilaran 4-3 (2 x 35 menit => 1-1) adu tendangan penalti (Paima Hutabarat 50; Yuri Maryati 47)

 

Babak Final

Minggu, 15 Juli 1984:

[Stadion Utama, Senayan, Jakarta Pusat]

Brugge Cerkelladies vs Stade de Reims 0-6 (Musset Isabelle 24, 57, Binard Armelle 28, 66, Olejnik Myriame 56, Breton Marielle 70)

Tinggalkan komentar